Jumat, 02 Juli 2021

PPDB UPT SPF SD Inpres Bangkala III Makassar Mencapai 80 Persen Dari Kouta Tiga Rombel Sebayak 84 Siswa.

 Jum'at,  2021/07/02 13:34

BN Online, Makassar --- Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2021 / 2022. UPT SPF SDI. Bangkala III Kecamatan Manggala Kota Makassar tercatat sudah mencapai sekitar 80 persen dari total  sebayak 84 siswa dari tiga Rombel Kouta keseluruhan.


"Sejauh ini Ppdb pada jalur zonasi dan memasuki jalur non zonasi berlangsung dengan lancar, tercatat di hari ke dua jalur non zonasi sudah mencapai 75 persen, sekitar 63 siswa," Demikian di katakan oleh Suhardi. S,Pd, salah satu panitia PPDB saat di temui media ini disela -sela kegiatannya, Jum'at ( 2021/07/02 )14:28.


Menurutnya tinggal menghitung hari Ppbd akan ditutup. Sesuai dengan pelaksanaan PPDB tahun 2021. Ada 2 Jalur pendaftaran, yakni Zonasi ( 21 s/d 25 Juni ) dan Jalur Non Zonasi ( 01 s/d 03 Juli 21 ). Dengan kuota siswa masing - masing 75 % Zonasi dan 25 % Non Zonasi.

Sambungnya,, untuk kuota jalur non zonasi ada 25 % siswa yang akan diterima dengan rincian, Afermasi ( 20% ) dan Perpindahan Orang Tua ( 5 % ). Sementara sisa kouta yang akan diterima di sekolah kami sekitar 21 orang dari tiga Rombel sebayak 63 siswa.


Untuk itu, Ia berharap agar sampai akhir pelaksanaan PPDB 2021, kuota siswa sebanyak 3 ruang kelas dapat terpenuhi Tampa kendala sesuai Juknis PPDB. (Sy@h..)